Adalah gue yang menilai hidup ini semudah itu
Adalah gue yang membayangkan hidup ini adalah kaya main domino
Adalah gue yang mengagumi semua yang ada di di alam ini
Adalah gue yang gak pernah mengerti kenapa di setiap pertanyaan butuh jawaban
Adalah gue yang gak pernah tahu kenapa Tuhan menciptakan manusia ini dengan berbagai karakter
Adalah gue yang gak pernah berharap ada yang lain yang akan dipertemukan Tuhan buat gue
karena satu-satunya yang gue tahu..
Adalah gue yang lari dari kenyataan
Adalah elo yang selalu bilang hidup gak semudah itu
Adalah elo yang selalu membayangkan hidup ini akan seru kalo kita selalu tertawa
Adalah elo yang mengagumi semua yang di alam ini seperti apa yang gue lakukan
PS : ini postingan udah lama banget di 2011 awal, ketika seseorang bercerita ke gue. Tapi, ternyata baru kesimpen di draft. Sekarang gue posting, tapi nampaknya tuh orang udah baik-baik aja sekarang. Yengga, coy? :))
1 day ago
0 komentar:
Post a Comment